|
Connectivity [Konektivitas]
|
| Bahasa Indonesia
|
|
Protokol jaringan terdukung
|
Produk ini mendukung protokol jaringan TCP/IP.
Mencetak
|
|
port9100 (Metode Langsung)
|
|
|
Line printer daemon (LPD)
|
|
|
LPD lanjutan (antrian LPD tersuai)
|
|
Protokol dan program yang berkaitan dengan layanan spooling printer berkecepatan tinggi yang terinstal pada sisem TCP/IP.
|
|
|
Utilitas TCP/IP untuk mentransfer data antara sistem.
|
|
|
Menggunakan layanan Microsoft Web Services for Devices (WSD) Print yang didukung pada server cetak HP Jetdirect.
|
|
WS Discovery [Pencarian WS]
|
|
Mengizinkan protokol pencarian Microsoft WS pada server cetak.
|
|
Penemuan perangkat jaringan
|
|
SLP (Service Location Protocol)
|
|
Protokol penemuan perangkat, digunakan untuk membantu menemukan dan mengkonfigurasi perangkat jaringan. Terutama digunakan oleh program berbasis Microsoft.
|
|
|
Protokol penemuan perangkat, digunakan untuk membantu menemukan dan mengkonfigurasi perangkat jaringan. Terutama digunakan oleh program brebasis Apple Macintosh.
|
|
Olahpesan dan manajemen
|
|
HTTP (Hyper Text Transfer Protocol)
|
|
Membolehkan browser Web berkomunikasi dengan server Web terbenam.
|
|
EWS (embedded Web server)
|
|
Memungkinkan Anda mengelola produk melalui browser Web.
|
|
SNMP (Simple Network Management Protocol)
|
|
Digunakan oleh aplikasi jaringan untuk manajemen produk. Objek SNMP v1, SNMP v3, dan MIB-II standar (Management Information Base) didukung.
|
|
LLMNR (Link Local Multicast Name Resolution)
|
|
Menentukan apakah produk merespons permintaan LLMNR melalui IPv4 dan IPv6.
|
|
|
Memungkinkan Anda menggunakan TFTP untuk mendownoload file konfigurasi yang berisi parameter konfigurasi tambahan, seperti SNMP atau pengaturan non-standar, untuk server cetak HP Jetdirect.
|
|
Pengalamatan IP
|
|
DHCP (Dynamic Host Configuration Protocol)
|
|
Untuk penetapan alamat IP otomatis. Produk mendukung IPv4 dan IPv6. Server DHCP melengkapi produk dengan alamat IP. Pada umumnya, tidak diperlukan campur tangan pengguna pada produk untuk memperoleh alamat IP dari server DHCP.
|
|
BOOTP (Bootstrap Protocol)
|
|
Untuk penetapan alamat IP otomatis. Server BOOTP melengkapi produk dengan alamat IP. Administrator perlu memasukkan alamat perangkat keras MAC perangkat pada server BOOTP agar produk dapat mendapatkan alamat IP dari server itu.
|
|
BOOTP (Bootstrap Protocol)
|
|
Untuk penetapan alamat IP otomatis. Jika server DHCP maupun server BOOTP tidak ada, produk menggunakan layanan ini untuk membuat alamat IP yang unik.
|
|
Fitur keamanan
|
|
|
Memberikan keamanan lapisan jaringan pada jaringan IPv4 dan IPv6. Firewall memberikan kontrol yang sederhana untuk lalu lintas IP. IPsec memberikan perlindungan tambahan melalui otentifikasi dan protokol enkripsi.
|
|
|
Memungkinkan Anda untuk bertukar informasi pribadi melalui jaringan terbuka dengan menetapkan suatu kunci yang unik, yang disebut tiket, bagi tiap pengguna yang masuk ke dalam jaringan. Tiket itu kemudian ditanamkan ke dalam pesan untuk mengenali pengirim.
|
|
|
Menggunakan model keamanan berbasis pengguna untuk SNMP v3, yang menyediakan otentikasi pengguna dan privasi data melalui enkripsi.
|
|
Daftar kontrol akses (ACL)
|
|
Menentukan sistem host individu, atau jaringan sistem host, yang diizinkan untuk mengakses server cetak HP Jetdirect dan produk jaringan yang terpasang.
|
|
|
Memungkinkan Anda mengirimkan dokumen pribadi melalui internet dan menjamin privasi dan integritas data antara aplikasi klien dan server.
|
|
|
Memberikan keamanan lapisan jaringan melalui kontrol lintas IP yang sederhana ke dan dari produk. Protokol ini memberikan keuntungan enkripsi dan otentifikasi dan memungkinkan konfigurasi ganda.
|
|
© 2008 Hewlett-Packard Development Company, L.P
|
HP Laserjet P3010 Protokol jaringan terdukung